Posts

Showing posts from July, 2015

Jenis Jenis Prosesor Pada Smartphone Android

Image
   Jika kita menggunakan smartphone, kita pasti akan menemui processor atau otak dari smartphone tersebut, prosesor yang digunakan sangatlah berpengaruh pada kinerja smartphone. Prosesor atau sering disebut dengan CPU (Central Processor Unit) begitu penting karena fungsinya sebagai pengendali utama berjalannya sebuah smartphone. Banyak produsen smartphone menonjolkan prosesor pada smartphone yang telah dirilisnya, agar smartphone keluaranya banyak diminati oleh para pecinta gadget utamanya smartphone. Untuk itu mari kita lihat jenis-jenis prosesor yang digunakan pada sebuah smartphone. Snapdragon Jenis prosesor ini banyak digunakan pada smartphone berkualitas tinggi atau bisa dibilang smartphone kelas atas,  Snapdragon   merupakan jenis prosesor pabrikan Qualcomm dimana sering kita jumpai pada smartphone Android. Qualcomm sampai saat ini masih banyak diyakini paling bagus dari hasil prosesor buatannya. Dari jenis prosesor Snapdragon, Qualcomm telah me...